11 Kambing Dan 1 Sapi Disembelih Di Masjid Nurul Amal Matarambaru

Redaksi
1 Min Read

LAMPUNG TIMUR [MP]- sebanyak 11 ekor kambing dan satu ekor sapi di sembelih di Masjid Nurul Amal, Dusun 1, Desa Matarambaru, Kecamatan Matarambaru. Penyembelihan hewan tersebut sebagai bentuk pelaksanaan qurban pada hari raya idul adha 1445 hijriah.

Seperti yang di sampaikan oleh pengurus masjid sekaligus ketua pelaksanaan qurban ustadz Sabak mengatakan. Kambing dan sapi tersebut merupakan binatang yang dikurbankan oleh beberapa orang warga Dusun 1.

Prosesi penyembelihan dilakukan setelah sholat idul adha, dan penyembelihan dilakukan oleh panitia qurban setelah itu daging dari 11 ekor kambing dan satu sapi akan dibagikan kepada masyarakat Dusun 1 setempat.

“Saya sebagai pengurus masjid sekaligus panitia qurban, mengucapkan terimakasih kepada yang telah menjalankan ibadah qurban, dan terimakasih kepada kawan kawan panitia yang sudah meluangkan waktunya”kata ustadz Sabak.

Ustadz Sabak mengatakan Dalam banyak riwayat Nabi SAW senantiasa melakukan ibadah kurban setiap bulan Dzulhijjah. Perintah berkurban ini juga diabadikan oleh Allah Taala dalam Al-Quran: “Maka dirikanlah salat karena Tuhanmu; dan bekurbanlah”. (Surah Al-Kautsar: 2)

“Ibadah kurban hukumnya adalah sunnah muakkadah, yaitu ibadah yang sangat dianjurkan sekali (kuat)”kata Ustadz Sabak.

Share This Article

Berita Terbaru

Bupati Lampung Timur Tegas: Tim Khusus Agraria Akan Dibentuk Usai Aksi Petani

Lampung Timur – Sekitar seratus petani dari delapan desa di Lampung Timur…

Motor Warga Labuhan Ratu Baru Dicuri, Dua Pelaku Diamankan

Lampung Timur - Peristiwa pencurian sepeda motor terjadi di Desa Labuhan Ratu…

GRANAT dan BNN Adakan Sosialisasi Bahaya Narkoba di Kecamatan Mataram Baru

Mataram Baru, - Dalam upaya meningkatkan kesadaran generasi muda terhadap bahaya narkoba,…

Warga Kecewa, Harga Jual Emas di Pasar Simpang Sribawono Jauh di Bawah Harga Beli

Lampung Timur – Sejumlah masyarakat di Simpang Sribawono mengeluhkan harga jual emas…

Susilo Setiap Hari Mengarungi Harapan di Waduk Batu Tegi

Tanggamus - Setiap pagi, sebelum matahari benar-benar tinggi, Susilo sudah memacu perahunya…

Desa Mataram Baru Bentuk Koperasi Merah Putih, Wujud Nyata Dukung Program Pemerintah

Mataram Baru, — Pemerintah Desa Mataram Baru resmi membentuk Koperasi Merah Putih…

Berita Populer